Rabu, 16 Februari 2011

** Tips dan Trik Bermain Winning Eleven **



Buat para Penggemar WE Ini ada beberapa trik dari saya, mudah-mudahan berguna buat yang senang bermain WE, patut dicoba !!

- Tips dan Trik WE, Cara SetPiece Yang Baik :

* Tendangan sangat keras (dari jauh): Tekan petak + atas hingga kira-kira setengahnya, kemudian diikuti dengan memencet segitiga, tahan..., (duarr)
* Tendangan agak keras, Melengkung (dari agak jauh) : Pencet petak + bawah, setengahnya lebihkan sedikit, trus pencet segitiga + arah melengkungnya...
* Tendangan lemah, melengkung (dari jarak dekat) : Pencet petak + bawah, setengahnya kurangkan dikit, terus pencet O sama arah melengkungannya...
* Jadi kesimpulannya kalau ketika menendang bola anda tekan bawah, maka laju bola akan pelan, jika diikuti dengan segitiga akan keras, sebaliknya jika menendang O, laju bola akan pelan...


- Tips dan Trik WE, Tips Meletakkan Pemain :

* Striker yang kaki kanan, sebaiknya ditempatkan di kiri, jika strikernya kaki kiri, maka sebaiknya ditaruh di kanan, untuk lebih memperluas target penendangan dan juga mempengaruhi akurasi tendangan dan arah lengkungan bola.
* Meletakkan gelandang tengah harus yang berakurasi passing tinggi dan kalau bisa yang pekerja keras,
* Jangan meletakkan midfielder yang semuanya bertipe menyerang, karena dapat membuat lini tengah menjadi tidak seimbang.

- Tips dan trik WE, Cara One-on-one dengan Keeper :

* Menchip bola, bisa dengan petak diikuti dengan L1, atau L2 lalu petak, tinggal pilih yg enak,,
dan untuk bisa menchip bola dengan baik & benar, dibutuhkan latihan berkali-kali.
* Untuk membuat akurasi tendangan lebih terarah, setelah menekan petak ada baiknya diikuti dengan R2, agar bola agak melengkung kearah dalam gawang, sehingga tentunya akan lebih terarah.
* Dijamin, kiper lawan akan tercengo-cengo ...


Lebih lengkapnya Silahkan Download Via Ziddu ya....

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Lady Gaga, Salman Khan